A.Penjelasan
MediaWiki adalah
sebuah paket perangkat
lunak wikiyang
menggunakan lisensiGNU
General Public License.
MediaWiki merupakan perangkat lunak yang dibuat secara khusus
untuk Wikipedia dan
proyek-proyek lainnya dari Yayasan
Wikimedia,
tetapi sekarang ini sudah digunakan secara luas.
MediaWiki
dibuat dengan menggunakan PHP dengantexvc untuk
proses render simbol-simbol matematika, dan menggunakan sistem
manajemen basis data relasional MySQL.
Logonya menyimbolkan bagaimanabahasa
markahnyamenggunakan
kurung siku ganda ("[[","]]") untuk menggabungkan
artikel-artikel. MediaWiki mampu untuk bekerjasama dengan perangkat
lunak lainnya untuk meningkatkan unjukkerja dan kemampuannya antara
lain dengan memcached,
sebuah sistem squid
cache dan TeX sebuah math
rendering.
Dengan menggunakan extensiondan hook
system,
pengguna dapat menambahkan fitur-fitur yang mereka buat untuk
digunakan di MediaWiki.
3.Lalu kita download paket aplikasi MediaWiki dengan menggunakan perintah " wget ".Misalnya: wget http://dumps.wikimedia.org/mediawiki/1.22/mediawiki-1.22.1.tar.gz .
4.Setelah downloadnya selesai.Lalu ekstrak paket MediaWikinya dengan perintah tar.Misalnya: tar xvfz mediawiki-1.22.1.tar.gz .
5.Untuk memudahkan instalasi, kita perlu mengganti nama direktori yang akan di instal.Mislanya : mv /mediawiki-1.22.1 /mediawiki .
6.Untuk mengganti kepemilikan file , maka perlu kita ketik perintah " chown ".Misalnya : chown -R www-data:www-data /mediawiki .
7.Lalu untuk mengganti hak akses, beri perintah " chmod ".Misalnya : chmod 755 mediwiki .
8.Kemudian kita buka brwser dan menuju ke /localhost/phpmyadmin untuk membuat database bagi MediaWiki tersebut.Dan buat database mediawiki lalu pilih Create .
9.Lalu kita akan memulai instalasi MediaWiki dengan memberi perintah /localhost/mediawiki/ .Lalu akan muncul tampilan seperti ini.Pilih Set up the wiki.
10.Tampilan pilihan Bahasa.Pilih pilihan bahasa yang di inginkan, seperti Bahasa Indonesia.
11.Tampilan Selamat Datang di MediaWiki.Langsung klik Lanjut.
12.Pada tampilan ini kita di haruskan untuk mengisi tabel .Isikan sesuai dengan kebutuhan anda.Misal : Nama basis data(database) :mediawiki .
13.Pada tampilan instalasi ini, biarkan saja default.Klik saja Lanjut .
14.Isikan Nama Anda, Kata Sandi dan Alamat surat(alamat email).Apabila sudah sudah, klik Lanjut .
15.Tampilan ini langsung, klik Lanjut.
16.Klik Lanjut.
18.Untuk membuka MediaWiki di butuhkan Local Settings.php.Disini kita dapat mendownloadnya.
19.Lalu file Local Settings.php tadi kita copy ke direktori /var/www/mediawiki.Misal : cp /home/blc/Downloads/Local Settings /var/www/mediawiki .
20.Inilah halaman utama MediaWiki anda.Silakan atur sesuka hati :D .
Terima Kasih atas perhatian anda.Kritik dan saran sangat di harapkan.
Posting Komentar